PMM UMM

Tingkatkan Public Speaking, Bentuk Dedikasi PMM UMM Menuju Generasi Berprestasi

Tingkatkan Public Speaking, Bentuk Dedikasi PMM UMM Menuju Generasi Berprestasi

Kemampuan public speaking semakin nyata diperlukan guna menghadapi tantangan masa depan. Ini bisa dipelajari dengan kegiatan seru loh! Kelompok 33 gelombang 9 PMM UMM adakan pelatihan public speaking di Panti Asuhan Mawaddah Warohmah guna tingkatkan kepercayaan diri dalam bersosialisasi. (Foto: ist) Mantraidea.com – Di tengah pesatnya perkembangan teknologi, kemampuan public…