Tren Fesyen, Berkedok Impresi demi Sembunyikan Gengsi
Intan Nurfadilah. MANTRAIDEA/Regina Hesti Mantraidea.com – Jika membicarakan suatu mode atau fesyen, maka tidak akan ada habisnya. Sesuatu yang kerap kali dianggap hanya sebatas busana dengan aksesoris sebagai pernak-perniknya. Untuk terlihat baik dimata orang lain. Nyatanya, ada hal yang lebih penting dari itu. Busana dapat menjadi sarana mengekspresikan diri. Tren…